Breaking News
light_mode
Trending Tags

Perbaikan Jalan Kurup-Batu Kuning Tahun Ini Dianggarkan Rp7 Miliar dengan Efektif Panjang 900 Meter lebar 7 Meter, Begini Ulasan Selengkapnya

  • calendar_month Senin, 1 Des 2025
  • visibility 89
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Ia menilai kepatuhan terhadap regulasi menjadi bagian dari upaya bersama menjaga infrastruktur.

“Kalau aturan tidak dipatuhi, pemerintah harus berulang kali memperbaiki. Ini jelas merugikan masyarakat,” tegasnya.

Pembangunan Jalan Batu Kuning–Kurup dilakukan secara bertahap dengan nilai anggaran mencapai Rp7 miliar pada tahap awal.

Proyek ini dirancang menggunakan konstruksi yang lebih kuat agar mampu menahan beban kendaraan besar serta mengurangi risiko kerusakan di masa mendatang.

Panjang fungsional jalan mencapai 11 kilometer, dengan pengerjaan efektif 900 meter dan lebar tujuh meter.

Bupati OKU, Teddy Meilwansyah, yang turut hadir pada kegiatan tersebut menyampaikan apresiasi kepada Pemprov Sumsel atas prioritas pembangunan di wilayahnya.

Ia menyebut kondisi jalan sebelumnya tidak hanya menghambat aktivitas masyarakat, tetapi juga rawan kecelakaan.

“Kami sangat berterima kasih. Perbaikan ini sudah lama ditunggu dan sangat dibutuhkan warga,” kata Teddy.

Sementara itu, Kepala Dinas PU Bina Marga Sumsel, M Affandi, melaporkan, total anggaran infrastruktur yang digelontorkan pemerintah provinsi untuk Kabupaten OKU tahun ini mencapai Rp86 miliar.

Dari jumlah tersebut, Rp77 miliar dialokasikan untuk pembangunan jalan dan Rp9 miliar untuk rehabilitasi irigasi.

  • Penulis: Operator

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gadgets on the Go: Top Tech for Business Travelers

    Gadgets on the Go: Top Tech for Business Travelers

    • calendar_month Selasa, 21 Jan 2025
    • visibility 271
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

  • Ratusan karyawan Mitra Ogan Tuntut Gaji Tertunda 20 Bulan, SPSI Akan Lapor ke Pemerintah Pusat

    Ratusan karyawan Mitra Ogan Tuntut Gaji Tertunda 20 Bulan, SPSI Akan Lapor ke Pemerintah Pusat

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • visibility 59
    • 0Komentar

    BATURAJA – Tuntut pembayaran gaji yang tertunggak selama 20 bulan, ratusan karyawan PT Perkebunan Mitra Ogan menemui Federasi Serikat Pekerja Pertanian dan Perkebunan Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSPPP-SPSI) Ketua Pengurus Pusat (FSPPP-SPSI) Cecep Wahyudin di OKU, Selasa, mengatakan, apabila hingga akhir Desember 2025 atau awal Januari 2026 belum ada kepastian pembayaran, pekerja akan membawa persoalan […]

  • Design Transcended: When Art Meets Technology in Gadgetry

    Design Transcended: When Art Meets Technology in Gadgetry

    • calendar_month Jumat, 2 Feb 2024
    • visibility 299
    • 0Komentar

    Exploring the Tech-Savvy WondersThe delineation between digital and physical continues to blur, weaving a fabric of reality that resonates with the beats of progress. Within this exciting nexus, entrepreneurs and tech aficionados find a fertile ground to cultivate, explore, and thrive. As we navigate through the myriad of gadget-driven narratives, there are key trends and […]

  • Next-Gen Consoles and Accessories for the Ultimate Experience

    Next-Gen Consoles and Accessories for the Ultimate Experience

    • calendar_month Minggu, 7 Jan 2024
    • visibility 296
    • 0Komentar

    Exploring the Tech-Savvy WondersThe delineation between digital and physical continues to blur, weaving a fabric of reality that resonates with the beats of progress. Within this exciting nexus, entrepreneurs and tech aficionados find a fertile ground to cultivate, explore, and thrive. As we navigate through the myriad of gadget-driven narratives, there are key trends and […]

  • Konflik Masalah Kehutanan Memanas di Baturaja, Ormas Jerat dan Masyarakat Desak Ketegasan Dinas Kehutanan

    Konflik Masalah Kehutanan Memanas di Baturaja, Ormas Jerat dan Masyarakat Desak Ketegasan Pemerintah

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • visibility 84
    • 0Komentar

    Tuntutan: Kepala UPTD Diminta Mundur Dalam tuntutannya, JERAT mendesak Kepala UPTD Dinas Kehutanan Sumsel KPH wilayah VI Bukit Nanti – Martapura untuk mundur dari jabatannya bila dinilai tidak mampu menyelesaikan persoalan tersebut. Massa juga menuntut agar seluruh kawasan hutan produksi terbatas dibebaskan dari aktivitas pengelolaan oleh perusahaan maupun perorangan yang tidak memiliki legalitas. Selain itu, […]

  • The Future of Mixed Reality: Blending the Virtual and the Real 2.10 Play Button

    The Future of Mixed Reality: Blending the Virtual and the Real

    • calendar_month Selasa, 28 Jan 2025
    • visibility 939
    • 0Komentar

    On-demand Information With connections to the Internet of Things (IoT) sensors, operational data, and service records, Copilot in Dynamics 365 Guides can answer questions, such as “What is the current humidity rating?” or “When was this last inspected, and were there any concerns?” HoloLens 2 allows Copilot to pinpoint specific assets, identify them, and access relevant information […]

error: Jangan ya!
expand_less